Perkenalkan sebuah produk dengan nama "Gitronik Usb Programmer" (piranti untuk memasukkan/ menyuntikkan program mikrokontroler dengan interface port usb), sebuah downloader serbaguna berbasis USB ASP Downloader yang dapat digunakan untuk produk-produk keluarga MCS51 dari Atmel (seri AT89) dan beberapa seri AVR (AT90, ATMega, ATTiny atau semua AVR yang kompatibel dengan ATMega8515) dan harganya murah hanya dengan Rp 100.000,- (belum Ongkir ==> cek di http://www.jne.co.id/)
Luar biasa bukan? Baiklah berikut saya jelaskan beberapa fitur tentang Gitronik Usb Programmer :
- Menggunakan USB interface
- Hardware menggunakan ATMEGA 8 dengan Crystal 12 MHz
- Support OS Windows (Windows NT, XP, Vista, Se7en, 8) 32 bit atau 64 bit, Linux dan MacOSx
- Gratis Software Gratis dalam CD:
- Compiler : Code Vision AVR (Versi Evaluation), Mikro C proAVR(Versi Evaluation), Bascom AVR, Win AVR, AVRStudio, arduino(support ATMEGA), SDCC, Reads51 (pilih sesukanya)
- Software Programer gratis seperti : AVRdude, Khazama AVR Programer, eXtreme Burner AVR, SinaProg, Progisp.(tinggal pilih aja gan...recomended pake ProgISP 172)
- Windows Driver USBlib bisa di dapatkan disini
- Manual book windows XP, windows 7 dan windows 8
- Catu daya bisa internal USB tidak perlu catudaya eksternal
- Transfer Data Kecepatan tinggi dilengkapi dengan Slow atau fast SCK(high speed acces)
- Support mikrokontroler AVR Family ( AT90SXXXX, ATmegaXX, ATmegaXXXX, ATtinyXX, ATtinyXXXX) dan MCS-51 Family ( AT89SXX, AT89LSXX, AT89SXXXX, AT89LPXXXX) dengan soket 8pin, 20pin, 28pin, maupun 40pin.
- Paket lengkap dengan CD software Downloader, Kabel Data USB, User Manual, ISP Standart AVR 10 pin
- Kirim barang menggunakan,JNE, TIKI, POS, dll
Yang ini sudah pasti dan teruji bisa digunakan untuk memprogram 89S53 ? Karena biasanya untuk MCS51, yang S52 dan S51 bisa, tapi yang S53 tidak bisa.
BalasHapusUdah bisa gan..kalo gak bisa uang kembali..
Hapussudah dicoba untuk s2051/s4051??
BalasHapussoal nya rata2 usbasp yang support mcs51, setelah saya coba untuk s2051/s4051 ternyata ndak bisa
Kami lagi membutuhkan programmer mikrokontoler part time / full time.
BalasHapusSilahkan contact:
Vincent
Tlp/WA 081-33068.6688
Pin BB 7597.1236
Gan Suport Keluarga admega nga?
BalasHapusKhususnya Suppport di Atmega 16..
BalasHapusSupport nga ne.. Kalo Support dan Kualiaas kuat..
ane beli borongan..
pesannya lewat mana ?
BalasHapus